Judul :
Harmonisasi Versus Standarisasi
Volume : 1
Nomer
: 2
Tahun
: November 1999
Penulis
: Arja Sadjiarto
2. Pendahuluan
Motivasi
: Akuntansi sebagai
penyedia informasi bagi pengambilan keputusan yang bersifat ekonomi juga
dipengaruhi oleh lingkungan bisnis yang terus menerus berubah karena adanya
globalisasi, baik lingkungan bisnis yang bertumbuh bagus, dalam keadaan
stagnasi maupun depresi. Adanya transaksi antar negara dan prinsip-prinsip
akuntansi yang berbeda antar negara mengakibatkan munculnya kebutuhan akan
harmonisasi standar akuntansi di seluruh dunia
Tujuan : untuk membandingkan
standar akuntansi di Indonesia yang menggunakan PSAK dan perusahaan Amerika
yang telah menggunakan IASC
3. Tinjauan
Pustaka dan Hipotesis
Tinjauan
Pustaka : Financial Accounting
Standards Board (1999), Summaries and Status of all FASB Statements,
www.rutgers.edu/Accounting/raw/fasb/public/index.html, September 1999.
______ (1999),
International Accounting Standard Setting: A Vision for the FutureReport of the
FASB , www.rutgers.edu/Accounting/raw/fasb , September 1999 International Accounting
Standards Committee (1999), List of Current IASC Standards,
www.iasc.org.uk/frame/cen2_1.htm
Iqbal, M. Zafar, Trini
U. Melcher dan Amin E. Elmallah (1997), International Accounting : A Global
Perspective, Cincinnati, Ohio: South-Western College Publishing
Nobes, Christoper dan
Robert Parker (1995), Comparative International Accounting, Edisi keempat,
London: Prentice Hall International (UK) Limited
Radebaugh, Lee H., dan
Sidney J. Gray (1997), International Accounting and Multinational Enterprises,
Edisi keempat, Toronto, Canada: John Wiley & Sons, Inc.
Hipotesis : bagaimana
pengaruh-penagaruh penerapan standar akuntansi disetiap negara sudah lebih baik
atau bahkan menjadi lebih buruk
4. Metode
Penelitian
Objek
Penelitian : Dalam penelitian ini
menggunakan objek penelitian yang diambil dari perusahaan-perusahaan Indonesia
yang menggunakan PSAK dan perusahaan Amerika yang telah menggunakan IASC
Metode
Penelitian : Analisis Deskriptif
5. Hasil
Analisis : Dari data di muka,
tampak bahwa standar yang disusun sangat bergantung pada kondisi masing-masing
negara, meskipun dilihat dari judul standarnya, beberapa standar memiliki
kemiripan. Cukup banyak juga standar akuntansi di Amerika Serikat yang berupa
amandemen (amendment) dan penarikan kembali (rescission) standar yang telah
diterbitkan sebelumnya.
6. Kesimpulan : Standar akuntansi tidak dapat
dilepaskan dari pengaruh lingkungan dan kondisi hukum, sosial dan ekonomi suatu
negara tertentu. Hal-hal tersebut menyebabkan suatu standar akuntansi di suatu
negara berbeda dengan di negara lain. Globalisasi yang tampak antara lain dari
kegiatan perdagangan antar negara serta munculnya perusahaan multinasional
mengakibatkan timbulnya kebutuhan akan suatu standar akuntansi yang berlaku
secara luas di seluruh dunia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar